Pameran Ikan hias Nusatic 2019 dan Agro Expo ini salah satu pameran seputar tumbuh-tumbuhan yang baru pertama kali di selenggarakan di akhir tahun 2019. Acara ini merupakan pameran terbesar di indonesia. Acara ini diselenggarakan di ICE BSD tangerang sejak tanggal 28-30 November 2019. Pembukaan Pameran dihadiri Menteri Kelautan dan Perikanan dan pejabat pemerintahan setempat, Jumat (29/11) kemarin.
0